Gemess! Ini Foto Anak Tontowi, Ahsan, Dan Feinya! - Tahun lalu ada beberapa atlet bulutangkis kebanggaan Indonesia yang telah melangsungkan pernikahan. Sebut saja Mohammad Ahsan, yang menikah dengan Christine Novitania pada tahun 2013 silam. Setelah itu, kabar mengejutkan datang dari pebulutangkis ganda putri, Anneke Feinya Agustine yang mengundurkan diri dari Pelatnas dan menikah diam-diam dengan kekasihnya, Ridho Bayu Nugroho. Mereka menikah pada November 2013. Mantan kekasih Feinya, Tontowi Ahmad pun langsung menyusul naik pelaminan pada Agustus 2014 lalu dengan Michelle Harminc.
KEVIN SANJAYA SUKAMULJO
PROFIL PEMAIN
Profil dan biodata lengkap Kevin Sanjaya Sukamuljo - Sobat badminton lovers yang kemarin nonton pagelaran BCA Indonesia Open 2015 tentunya tahu dong dengan pemain yang satu ini. Namanya Kevin Sanjaya. Pemain muda ini kemarin memperkuat sektor ganda putra bersama Markus Fernaldi Gideon dan berhadapan dengan pasangan Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan. Meskipun masih muda, tapi kemampuan Kevin dalam bermain bulutangkis cukup mumpuni dan memiliki banyak prestasi. Selain itu dia juga ganteng loh, hihihi. Mau kenal lebih dekat dengan Kevin? Yuk simak profil lengkapnya...
Jadwal Siaran Langsung Semifinal BCA Indonesia Open 2015 di Trans7
AGENDA BADMINTON
Jadwal Siaran Langsung Semifinal BCA Indonesia Open 2015 di Trans7 - Tak terasa turnamen BCA Indonesia Open Super Series Premier 2015 sudah memasuki babak semifinal. Pada babak semifinal yang akan berlangsung besok, 6 Juni 2015 para jawara perempat final akan kembali berlaga di Istora Senayan. Seperti kemarin, babak semifinal nanti akan disiarkan langsung oleh Trans7.
Audisi Atlet Bulutangkis Djarum 2015 Segera Dimulai!
BADMINTON
Halooo sobat badminton lovers dimanapun berada... Ada kabar gembira nih buat kalian semua. Setelah sukses menggelar audisi atlet bulutangkis Djarum tahun-tahun sebelumnya, kali ini PB Djarum kembali menggelar audisi atlet bulutangkis Djarum 2015. Jika pada tahun-tahun sebelumnya audisi hanya diadakan di PB Djarum Kudus, kali ini atas permintaan para badminton lovers audisi akan diadakan di 9 kota loh!! Tapi sebelum mendaftar, yuk disimak dulu syarat-syaratnya...
Jadwal Badminton Oktober 2014
AGENDA
TANGGAL
|
NAMA EVENT
|
LOKASI
|
02 Oktober 2014
|
Bulgarian International Challenge
2014
|
Bulgaria
|
07 Oktober 2014
|
Dutch
Open GP Gold 2014
|
Belanda
|
14 Oktober 2014
|
Denmark
Open SSP 2014
|
Odense,
Denmark
|
Subscribe to:
Posts (Atom)